Perkembangan Organisasi Budi Utomo dan Pengaruhnya Bagi Pergerakan Nasional Tahun 1908

  • Agus Susilo, Supriyanto, Yeni Asmara Universitas PGRI Silampari

Abstract

Budi Utomo lahir sebagai bentuk keprihatinan bagi rakyat Nusantara yang dalam kesengsaraan akibat penjajahan Belanda maupun penjajahan bangsa asing lainnya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perkembangan organisasi Budi Utomo dan pengaruhnya bagi pergerakan Nasional Tahun 1908. Metode penelitian yang digunakan adalah metode Sejarah. Dalam metode penelitian Sejarah dilalui dengan pengumpulan sumber, kritik sumber, memilah sumber dan menuliskannya menjadi sebuah karya ilmiah yang dapat ditelaah dalam dunia pendidikan. Hasil dan pembahasan dalam penelitian ini, meliputi: perkembangan organisasi Budi Utomo semakin besar seiring dengan berkembangnya zaman. Organisasi Budi Utomo menjalankan kegiatannya dalam bidang pendidikan. Tujuan berdirinya organisasi tersebut dalam upaya mengangkat pendidikan masyarakat pribumi Nusantara. Hal ini jelas karena adanya pendidikan bagi masyarakat pribumi dapat membuka jalan bagi kemajuan rakyat nusantara. Pola pikir yang semakin berkembang dan maju tersebut akan membawanya pada semangat nasionalisme yang besar yang kemudian bersama-sama menyusun kemerdekaan. Simpulannya adalah organisasi Budi Utomo memberikan jalan bagi perjuangan dalam mengangkat derajat masyarakat pribumi melalui bidang pendidikan. Setelah kemunculan organisasi Budi Utomo, semangat perjuangan untuk mengangkat kemerdekaan semakin besar dengan hadirnya organisasi-organisasi lainnya.

References

Abdurahman, D. (2016). Metode Penelitian Sejarah. Logos Wacana Ilmu : Jakarta.
Al Adha, Moh. Yulian. (2013). Perubahan Orientasi Budi Utomo dari Sosial Ekonomi ke Politik. AVATARA: e-Jurnal Pendidikan Sejarah, 1(2), 298–307.
Budijarto, A. (2018). Pengaruh Perubahan Sosial Terhadap Nilai-Nilai yang Terkandung Dalam Pancasila.
Gottschalk, L. (2012). Mengerti Sejarah. Jakarta: Universitas Indonesia.
Hasanah, M. (2015). Ekonomi Politik Kolonialisme: Perspektif kebijakan Ekonomi Politik Pemerintah Hindia Belanda dalam Mengelola Industri Gula Mangkunegara. Yogyakarta : Polgov.
Hisyam, M. dan Ardhana, IK. (2012). Indonesia dalam Arus Sejarah Jilid 5: Masa Pergerakan Kebangsaan. Jakarta: PT. Ichtiar Baru Van Hoeve.
Ichsan, Muhammad, dkk. (2023). BUDI UTOMO: Pemantik Pergerakan Nasional. JESO | Jurnal Edu Sosial, 3(1), 96–106. https://doi.org/10.22437/jeso.v3i1.26928
Imsawati, D., Handayani, S., & Sumardi, S. (2017). The Intelectual’s Constribution In The National Movement Of In Indonesian 1908-1942. Jurnal Historica, 1(2), 277–292.
Kartodirdjo, S. (2014). Pengantar Sejarah Indonesia Baru JIlid 2: Sejarah Pergerakan Nasional – Dari Kolonialisme Sampai Nasionalisme. Yogyakarta: Penerbit Ombak.
Muslim. (2021). Implementasi Pembelajaran Tokoh Sejarah Pergerakan Nasional di Sekolah Menengah dalam Upaya Menumbuhkan Nilai-Nilai Toleransi dan Patriotisme. Historia: Jurnal Pendidik dan Peneliti Sejarah, 4(1), 55–66. https://doi.org/10.17509/historia.v4i1.27289
Naviah, Nita Imroatul. (2022). Peran Pemuda Dalam Pergerakan Indonesia di Tahun 1928-1940. ESTORIA : Journal of Social Sciences and Humanities, 2(2), 317–330. https://doi.org/10.30998/je.v2i2.833
Ni Luh Wika Kristina, Yizriel Pote Pasa, & I Made Sugi Widyantara. (2022). Suite Gama Tirta Sebagai Organisasi Pergerakan Nasional di Bali: Suite Gama Tirta as a National Movement Organization in Bali. NIRWASITA “Jurnal Pendidikan Sejarah dan Ilmu Sosial,” 3(2), 144–148. https://doi.org/10.59672/nirwasita.v3i2.2245
Padiatra, Aditiaa Muara. (2020). Ilmu Sejarah: Metode dan Praktik. JSI Press: Gresik.
Pertiwi, Fathimah Dayaning. (2017). Pengaruh Freemasonry Terhadap Organisasi Budi Utomo 1908-1935. RISALAH Jurnal Elektronik Mahasiswa Prodi Pendidikan Sejarah, 4(5), 861–891.
Soejono, R.P. dan Leirissa, R.Z. (Ed.). (2010). Sejarah Nasional Indonesia Jilid V: Zaman Kebangkitan Nasional dan Masa Hindi Belanda (1900-1942). Jakarta: Balai Pustaka.
Susilo, A., Asmara, Y., & Widyaningrum, F. (2023). Kehidupan Masyarakat Etnis Tionghoa dan Arab Dalam Perspektif Sejarah Perdagangan di Kota Palembang. SINDANG: Jurnal Pendidikan Sejarah Dan Kajian Sejarah, 5(1), 1–8. https://doi.org/10.31540/sindang.v5i1.1948
Susilo, A., & Irwansyah, Y. (2019). PENDIDIKAN DAN KEARIFAN LOKAL ERA PERSPEKTIF GLOBAL. SINDANG: Jurnal Pendidikan Sejarah dan Kajian Sejarah, 1(1), 1–11. https://doi.org/10.31540/sdg.v1i1.193
Susilo, A., & Isbandiyah, I. (2019). Peran Guru Sejarah dalam Pembentukan Pendidikan Karakter Anak Era Globalisasi. Indonesian Journal of Social Science Education (IJSSE), 1(2), 171. https://doi.org/10.29300/ijsse.v1i2.2246
Wati, Risma Rahma. (2022). Perkembangan Kondisi Ekonomi Bangsa Indonesia Pada Masa Hindia Belanda Tahun 1900-1940. ESTORIA : Journal of Social Sciences and Humanities, 2(2), 291–301. https://doi.org/10.30998/je.v2i2.827
Yasmis. (2017). Peranan Budi Utomo Dalam Meningkatkan Kesadaran Masyarakat. Jurnal Sejarah LONTAR, 5(1), 29–38.
Yuniyati, Winahyu Adha, dkk. (2017). Sikap Sosial Anggota Organisasi Pergerakan Boedi Oetomo: Suatu Tinjauan Historis. Jurnal Artefak, 4(2), 87–94. http://dx.doi.org/10.25157/ja.v4i2.894
Published
2024-01-13
How to Cite
Yeni Asmara, A. S. (2024). Perkembangan Organisasi Budi Utomo dan Pengaruhnya Bagi Pergerakan Nasional Tahun 1908. SINDANG: Jurnal Pendidikan Sejarah Dan Kajian Sejarah, 6(1), 1-8. https://doi.org/https://doi.org/10.31540/sindang.v6i1.2629