ANALISIS KESULITAN BELAJAR SISWA KELAS XII IPS 1 SMA NEGERI 1 KEPAHIANG TAHUN PELAJARAN 2019 / 2020 DALAM MEMAHAMI MATERI EKONOMI AKUNTANSI LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN JASA

  • SYAHMAWATI SYAHMAWATI
Keywords: Akuntansi, Laporan Keuangan, Perusahaan Jasa

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesulitan belajar memahami materi ekonomi akuntansi laporan keuangan perusahaan jasa, pada siswa kelas XII IPS 1 SMA Negeri 1 kepahiang  Tahun pelajaran 2019 / 2020, yang merupakan subyek pada penelitian ini.  Teknik pengumpulan data pada peneitian ini dengan wawancara dan dokumentasi.  Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesulitan   belajar siswa  dipengaruhi oleh kerumitan materi, motivasi dan minat belajar, sarana dan prasarana , serta sumber belajar yang kurang memadai.  Sebaiknya mengaitkan materi pembelajaran dengan kejadian-kejadian yang biasa dialami oleh pembelajara, harus tercipta suasana kelas yang menyenangkan, penggunaan model pembelajaran yang kreatif dan inovatif, melengkapi sarana dan prasarana serta sumber belajar yang mendukung kegaitan pembelajaran akuntansi laporan keuangan perusahaan jasa.

References

Ahmadi, A. & Supriyono, W. 2004. Psikologi Belajar. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Dimyati dan Mudjiono. 2006. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Asdi Mahasatya.

Dewiyanti, Sunarti. 2012. Analisis Kesulitan Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Akuntansi Kelas XI di SMA Mujahinin. Pontianak : FKIP UNMU.

Djumali dkk. (2014). Landasan Pendidikan. Yogyakarta: Gava Media.

Feryanto, Agung, dkk. 2009. PR Ekonomi untuk SMA / MA. Klaten : Intan Pariwara.

Hasbullah. 2012 . Dasar-dasar Pendidikan. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.

Irhan, Muhandi. 2013. Psikologi Pendidikan. Yogyakarta : Ar-Ruzz Media.

Lexi, J Moleong. 2013. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remeka Rosdakarya.

Makmun, Syamsuddin. 2012. Psikologi Pendidikan. Bandung : PT. Rosdakarya.

Munib, Abdullah, dkk. 2010. Pengantar Ilmu Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.

Mulyadi. (2010). Diagnosis Kesulitan Belajar & Bimbingan Terhadap Kesulitan BelajarKhusus. Yogyakarta: Nuha Litera.

Mulyasana Dedy. (2011). Pendidikan Bermutu dan Berdaya Saing. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Sadiman Arief S. dkk. (2002). Media Pendidikan: Pengertian, Pengembangan dan Pemanfaatannya. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suparmoko M. (2011). Teori Ekonomi Mikro. Yogyakarta: BPFE
Published
2020-12-28